Lirik Lagu Repvblik - Beri Aku

Lirik Lagu Repvblik - Beri Aku.

Takkan lelah bibir ini mengucap namaMu
Takkan letih raga ini bersujud padaMu

Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosaku ini
Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosa-dosaku

Ingatkanlah hamba-Mu ini.. Untukku kembali
Hanya jalan-Mu yang lurus bagiku.. Dan semua umatMu

Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosaku ini
Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosa-dosaku

Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosaku ini
Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosa-dosaku

Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosaku ini
Beri aku rahmatMu.. Beri aku jalanMu
Untuk menghapus semua dosa-dosaku