Lirik Lagu Abdas - Wanita Yang Lain

Lirik Lagu Abdas - Wanita Yang Lain.

Sedalam apa rasa cintaku kepada dirimu
Sungguh sejujurnya ku tak pernah tau
Salahkah bila kini ada yang lain untukku
Pasti kau tak bisa maafkan diriku

Begitu banyak waktu yang kita lalui bersama
Sungguh semuanya begitu berarti
Ku coba untuk membuatnya tetap bertahan
Namun ku tak bisa ingkari hatiku

Bukannya maksud hatiku melukai perasaanmu

Maafkan diriku yang tak pernah setia
Mencintai dirimu dengan sepenuh hati
Pergilah dariku bila itu maumu
Aku lelaki yang tak pernah bisa bertahan dari godaan
Wanita yang lain
Wanita yang lain

Bukannya maksud hatiku melukai perasaanmu

Maafkan diriku yang tak pernah setia
Mencintai dirimu dengan sepenuh hati
Pergilah dariku bila itu maumu
Aku lelaki yang tak pernah bisa bertahan dari godaan
Wanita yang lain

Maafkan diriku yang tak pernah setia
Mencintai dirimu dengan sepenuh hati
Pergilah dariku bila itu maumu
Aku lelaki yang tak pernah bisa bertahan dari godaan
Wanita yang lain
Wanita yang lain